Jumat, 14 November 2008

Kegagalan Tak Membuat Ku Putus Asa

Senyum.itulah ciri khas cew cute yang biasa di sapa ''Ay0ek'' ini.Ramah tamah,suka mengobral sapa,dan periang,ialah gambaran sekilas tentang kehidupan gadis yg berjilbab baru2 ini.Dara yg lahir pada 10 n0vember 1993 ini sangat menyukai tantangan dan mencari pengalaman.Buktinya ia mengikuti 4 kegiatan ekstra di sekolahnya. Mengikuti Pramuka,PMR,Jurnalistik,dan teater adalah aktivitas rutin cew bernama lengkap ''Nurgita Ayu Anggraini''ini.''Gak ada warnanya kalo hidup hanya duduk manis di depan TV'',Ungkap gadis yg tinggal di desa talok,kec.kalitidu ini.Selain memburu pengalaman,menambah pengetahuan dengan membaca juga digemari cew penghuni kelas X-4,di SMA 2 BOJONEGORO ini.Membaca memang hobby cewek supel ini setelah hobby pertamanya melihat dan mengamati bintang.Membaca segala jenis bacaan apapun selain buku fisika dan matematika.Dua pelajaran yg menjadi momok bagi cew ini.Namun tidak untuk pelajaran bahasa inngris.
Bahasa inggris memang salah satu pelajaran favorit gadis lulusan SMP N 1 Kalitidu ini.Kemampuan bhs.inggrisnya memang cukup diatas rata2.Buktinya ia pernah ditunjuk mewakili sekolahnya mengikuti lomba Story Telling and Speech contes.Ini adalah pertama kalinya cew ini diberi kepercayaan seperti itu.Berusaha memberikan yang terbaik,berdo'a dan selalu berharap tuk menang,menang,dan menang.Namun sayang nasib tak berpihak.Gagal untuk pertama kalinya,itulah yg dirasakan dara penyuka warna gelap ini sa'at itu.Menjadi 2 orang terpilih dari 150an peserta memang bukanhal yg mudah.Tapi tak apalah cew ini tak menyerah sampai situ saja.Ia terus semangat memperdalam kemampuan bhs.inggnya.Buktinya cew ceriwis ini pernah menjadi broadcaster by english language.Meski hanya setahun dan hanya di sebuah radio swasta,ia cukup bangga kok.Kpan ya bisa mengudara di radio dan di[percayai sekolah lagi?,harapnya.Tak lupa gadis baik hati nan tidak sombong ini berpesan kepada kita tuk selalu bermimpi karena sesungguhnya tuhan akan memeluk mimpi2 kita _''_

Tidak ada komentar: